LRT Jakarta, Budaya Baru Dalam Bertransportasi

Hidup di Jakarta, beraktivitas dalam keramaian, berlalu-lalang di jalanan sepertinya telah menjadi hal wajib dalam agenda warganya, terutama pada hari-hari kerja. Padatnya ruang jalan yang dipenuhi oleh sebagian besar masyarakat ibu kota pun menjadi rutinitas yang tidak terelakkan setiap setiap pergi dan pulang kerja.