"Jangan lupa download juga aplikasi kami agar dapat menukar poin...!" Seorang kasir di sebuah kafe menawarkan saya untuk mendownload aplikasinya dan menawarkan berbagai macam keuntungan. Saya tidak serta-merta mendownloadnya karena …
Saya membuka sebuah jejaring sosial dan melihat sebuah postingan dibagikan oleh seseorang mengenai peristiwa yang kontradiktif, menuai komentar-komentar beragam di mana para pengguna dunia maya atau Internet Citizen yang disingkat …
Saya entah mengapa terkadang merasa diri ini tidak berguna, tidak memiliki manfaat baik untuk diri sendiri dan orang lain. Saya melihat banyak orang seusia saya yang lebih dapat membahagiakan orang-orang …
"No Gadget, No Life" Begitulah kira-kira ungkapan yang dapat mendeskripsikan kehidupan manusia modern hari ini. Sifat adiktif akan gadget-gadget seperti smartphone, tablet, laptop, atau produk digital lainnya telah dimiliki hampir …
Saya penasaran dengan sebuah story pada sebuah akun di Instagram saya. Begitu saya lihat, ternyata sebuah banner ilustrasi yang menegaskan bahwa fotografi itu bukanlah hobi yang mudah dengan sekali klik. …
Sepertinya hampir semua orang pernah disugestikan untuk membuka usaha sendiri atau menjadi pengusaha. Alasan yang disampaikan pun bermacam-macam, dari mulai bekal tabungan di masa tua, uang yang bekerja untuk kita, …
Perusahaan rintisan, umumnya disebut startup (atau ejaan lain yaitu start-up), merujuk pada semua perusahaan yang belum lama beroperasi. Perusahaan-perusahaan ini sebagian besar merupakan perusahaan yang baru didirikan dan berada dalam …
Hari itu saya buka Instagram dan menemukan banyak hal baru. Dulu, saya selalu mencari artikel kebugaran via gambar di Instagram hingga banyak hal mengenai diari seseorang hingga fotografi, termasuk pula …
"Kok jahat banget sih! Dia kan sudah capek melayani Anda! Kok tibang kasih tip aja pelit banget!!!" Tenang, tenang... jangan teror saya karena judulnya yang -mungkin- begitu kontroversial hehe. Sepertinya …
Sering merasa tidak nyaman terhadap apa yang terjadi di sekitar saya, kerap saya tuliskan dalam bentuk status Facebook. Dan sering pula status Facebook saya tersebut kemudian disalin kembali oleh teman-teman …